Home » Ruang Tamu Minimalis » Super: 10 Ruang Tamu Minimalis Mewah dan Elegan

Super: 10 Ruang Tamu Minimalis Mewah dan Elegan

Setelah sebelumnya kita telah membahas mengenai desain kamar mandi minimalis maka hari ini kita akan berjalan-jalan melihat interior dari ruang tamu minimalis yang mewah, luas, dan elegan. Salah satu fungsi utama dari desain ruang tamu adalah untuk menerima tamu, pengunjung rumah anda, maupun teman, sehingga desain ruangan yang satu ini tidak boleh dilewatkan dan perlu perhatian khusus.

Tips sederhana agar ruang tamu anda terlihat nyaman dan menarik adalah:

  • Usahakan untuk menggunakan furniture yang seperlunya saja atau furniture yang memiliki ukuran tidak terlalu besar, sehingga ruangan anda tidak terlihat sempit dan lebih leluasa.
  • Maksimalkan ruangan yang tersedia dengan sofa panjang dua atau tiga tempat duduk atau anda dapat menggunakan sofa minimalis modern berbentuk L sehingga hemat area.
  • Anda dapat menggunakan ornamen sederhana yang biasanya digunakan pada ruang tamu; cermin pada dinding, bingkai gambar, lukisan, atau benda-benda antik koleksi anda. Jika ruang tamu anda berukuran kecil, maka anda dapat tidak menggunakan ornamen apapun agar menjadi lebih lapang dan tidak sempit.

Berikut adalah beberapa gambar interior desain ruang tamu yang luas dan mewah:

ruang tamu warna ungu (6)

gambar ruang tamu minimalis 10

gambar ruang tamu minimalis 6

kursi ruang tamu 11

gambar ruang tamu minimalis 7

ruang tamu warna jingga (1)

ruang tamu warna jingga (6)

tips desain ruang tamu (2)

tips desain ruang tamu (3)

ruang tamu warna jingga (12)

Manakah desain ruang tamu minimalis diatas yang menjadi desain kesukaan anda? Yuk, beritahu kami di fanpage facebook kami ya.